Tentang kami
BOX IDE merupakan anak perusahaan CHADIPA (CV. Channel Pribadi Pariwara) yang fokus pada produksi kemasan berbasis kertas, baik ready stock maupun custom dengan desain yang menarik sesuai kebutuhan.
Kebutuhan kemasan bagi sebuah produk merupakan hal yang vital, sebagaimana tubuh yang membutuhkan baju. Bahkan sekarang packaging termasuk P yang ke-5 dalam konsep 4-P marketing mix, yakni product, price, place, promotion dan packaging.